DataSkor.com – Roma kian terbenam karena gawang Szczesny dibobol oleh Jese Rodriguez pada menit 86. Melalui skema serangan balik cepat, penyerang internasional Spanyol tersebut lantas melepaskan tendangan keras nan terukur yang tanpa ampun mengoyak jala gawang Roma. Susunan pemain AS Roma: Szczesny; Florenzi, Manolas, Rudiger, Digne; Pjanic, Vainqueur/De Rossi, Nainggolan; Salah, El Shaarawy/D?eko, Perotti. Real Madrid:…
